Menjadi Pahlawan !







Ikhwah,
Hari ini 10 November 2006, tepat biasanya diperingati sebagai hari Pahlawan. Ada satu pertanyaan yang mesti kita jawab ketika kita berbicara mengenai seorang sosok pahlawan. Sudahkah kita menjadi seorang pahlawan?
Tentunya sebuah retorika yang tidak perlu antum jawab, tetapi biarkanlah nurani yang menilai, pantaskah antum disebut sebagai seorang pahlawan ataukah antum hanya menjadi seorang pecundang ?
Pahlawan tidak mesti + harus berperang dalam medan peperangan, pahlawan juga tidak mengharuskan kita tergabung dalam satuan militer. Untuk menjadi seorang sosok pahlawan hanya diperlukan sebuah pengorbanan. Pengorbanan untuk bisa berjuang dalam membahagiakan orang-orang yang kita miliki dan sayangi mungkin termasuk salah satunya, siapa saja, baik itu keluarga, teman, tetangga, dan jangan lupa tentunya diri kita sendiri.
Tidak sulitkan jika kita ingin menjadi seorang pahlawan ?
Sekali lagi tanyakanlah pada nurani antum sekalian ...









1 komentar:

  1. yupz, emang ga sulit sih soalnya kesulitan itu kn biasanya dtg dr pikiran qta sendiri...

    BalasHapus

Diberdayakan oleh Blogger.